
Distribusi peserta FKTP untuk menghitung kapitasi
Kapitasi pada Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP) didasarkan pada jumlah peserta yangterdaftar di FKTP dikalikan dengan besaran kapitasi per individu. Pada artikel blog kali ini kita akanmembahas tentang komponen “peserta yang terdaftar” dalam menghitung kapitasi. Persyaratan keanggotaan terkunci merupakan salah satu persyaratan utama dalam menjalankan kapitasi. Peserta asuransi wajib memilih satu fasilitas kesehatan primer yang bekerjasama denganpenyelenggara asuransi. Fasilitas kesehatan yang dipilih ini adalah fasilitas … Continue reading Distribusi peserta FKTP untuk menghitung kapitasi